Mata kuliah pemrgraman III mempelajari tentang konsep dasar bahasa pemrograman berorientasi obyek dengan menggunakan bahasa pemrograman Java. Java adalah sebuah platform teknologi pemrograman yang dikembangkan oleh Sun Microsystem. Pertama kali di-release tahun 1991 dengan nama kode Oak. Kemudian tahun 1995 nama kode Oak diganti menjadi Java. Yang memotivasi Java dibuat adalah untuk membuat sebuah bahasa pemrograman yang portable dan independent terhadap platform (platform independent). Java dapat membuat perangkat lunak yang dapat ditanamkan (embedded) pada berbagai mesin dan peralatan konsumer, seperti handphone, microwave, remote control, dan lain-lain. Hal ini kemudian Java memiliki konsep yang disebut write once run anywhere.
1. Kelas PR203A, Hari : Senin, Pukul : 08.50 - 09.40 di R.M-102 dan 09.40 - 11.20 di M-206
2. Kelas PR203E, Hari Jum'at, Pukul : 08.00 - 09.30 di R.M201 dan 09.30 - 10.30 di M-102
Materi Kuliah.zip
Modul Kuliah.zip
Modul Praktek.zip
Pemrograman 3
27 Oktober 2010
Mata kuliah ini terdiri dari 3 Sks, dimana 3 sks dilakukan tatap muka dikelas dan 0 sks tatap muka di Laboratorium. Adapun jadwal kelas yang saya ampu untuk matakuliah ini adalah sbb :
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 comments
Posting Komentar